Spesifikasi Harga LG Optimus 3D di Indonesia

LG Optimus phone 3D dengan konsep tri-dual architecture yaitu dual-core, dual-channel dan dual-memory. LG Optimus phone 3D dilengkapi dengan dual kamera 5 MP depan dan belakang untuk mengambil gambar 3D dengan ukuran video HD 1080p dan video 3D 720p.

LG Optimus phone 3D hadir dengan teknologi super canggih yaitu pengguna tidak perlu kacamata 3D untuk menonton video yang dihasilkan LG Optimus phone 3D ini. LG Optimus 3D didukung sistem operasi Android Froyo dengan prosessor Cortex A9 dual core 1 GHz, GPU PowerVR SGX540 dan RAM 512MB, sehingga mampu bekerja secara spontan dan efisien dalam menjalankan berbagai aplikasi.

LG Optimus phone 3D dipastikan hadir di indonesia yang rencananya akan di Bundling Telkomsel pada bulan agustus mendatang, namun demikian belum ada informasi mengenai tanggal dan tempat launching LG Optimus 3D ini, paket apa saja yang diberikan telkomsel?, kita tunggu saja informasi selanjutnya.

LG Optimus phone 3D menyuguhkan beberapa hiburan free game 3D didalamnya dari Gameloft yaitu Asphalt 6, Adrenaline N.O.V.A. – Near Orbit Vanguard Alliance, dan Let’s Golf! 2. tertarik dengan LG Optimus phone 3D?, persiapkan diri anda dan tunggu tanggal dan tempat launchingnya.

Harga LG Optimus 3D di Indonesia Rp: 6 Jutaan, informasi harga tersebut jauh lebih murah dibandingkan dengan harga yang dibanderol oleh amazon sebesar Rp: 9jutaan, kita berharap harga tersebut bisa lebih murah lagi ketika promo LG Optimus phone 3D agustus nanti.

Spesifikasi LG Optimus phone 3D:
Brand / Type
Brand LG
Type Optimus 3D
Also known as LG P920
Form factor Candybar
Color Beige, Black
Network
Phone Network 3G, EDGE, GPRS, GSM, HSDPA (3G), HSUPA
Service 850, 900, 1800, 1900, 2100
Connectivity
Bluetooth v3.0 with A2DP
Infrared No
Wi-Fi (WLAN) Yes
USB YesMicroUSB v2.0
Fax / Data Yes
Display
Main display 3D LCD capacitive touchscreen
Color display 16.000.000 colors
Dimensions 4.3 in.
Resolution 480 x 800 pixels
External display No
Memory
Internal memory 8GB
External memory 32GB
Memory slots 1
Storage types MicroSD, MicroSDHC
Basic
Battery Standard battery, Li-Ion 1500 mAh
Standby time N/A
Talk time N/A
Calling
Vibrate alert Yes
Photo ID Yes
Ringtones MP3
Camera
Camera Yes
Megapixels 5 megapixels
Maximum photo resolution 2592×1944 pixels
Digital zoom Yesx
Optical zoom No
Auto focus Yes
Flash Yes
Recording video Yes
Second (front) camera Yes
Messaging
SMS Yes
MMS Yes
T9 text function Yes
E-mail Yes
Internet browsing Yes
Entertainment
FM radio Yes
Java Yes
Audio player eAAC, MP3, WAV, WB-AMR, WMA
Video player H263, H264, MP4, WMV
Fitur
Add ringtones Yes
Organiser Organiser, Voice memo, Document viewer/editor
Video call Yes
Other features Android OS, Dual-core 1GHz ARM Cortex-A9, ULP GeForce GPU, Tegra 2, SNS, Digital compass, HDMI, 3D, Full Flash 10.1 support, YouTube, Google Talk, Google Search, Maps, Gmail, Gyro/Accelerometer/ Proximity sensors, Dolby Mobile and SRS sound, 3.5 mm audio
Format
Weight 5.9 oz.
Dimensions (H x W x D) 5.1×2.7×0.5 in.
Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Pengikut

 
Lintas Facebook . All Rights Reserved
Home | | Term of use | |
Design by Herdiansyah . Published by Borneo Templates