Spesifikasi Harga Sony Ericsson Xperia Neo

Sony Ericsson Xperia Neo menggunakan prosesor 1 GHz Qualcomm Snapdragon MSM8255 dengan 320 MB memori internal dan sistem operasi Android 2.3 Gingerbread. layar touchscreen 3.7 inci dengan resolusi 480×854 piksel.

Sony Ericsson Xperia Neo memiliki fitur mesin grafis Sony Bravia yang menampilkan warna cemerlang. Xperia Neo dilengkapi dengan anti gores sehingga memberikan kenyamanan bagi pengguna ketika meletakkan didalam tas ataupun saku, Xperia Neo menggunakan sistem navigasi.

Sony Ericsson Xperia Neo lengkap dengan GPRS, EDGE, bluetooth, micro USB yang dapat anda upgrade hingga 32 GB, HSDPA dan Wifi yang memberikan kesempatan kepada anda untuk mengakses hotspot.

Sony Ericsson Xperia Neo memiliki kamera 8 MP, kumplit dengan autofocus dan flash LED sehingga membuat Xperia Neo sedikit lebih mahal dibandingkan smartphone segenerasinya adalah Exmor R, sehingga membuat anda lebih puas dengan kualitas gambar ataupun video dalam kondisi apapun.

Harga Sony Ericsson Xperia Neo berkisar 5 Juta Rupiah, informasi harga tersebut tidaklah akurat, kita tunggu saja informasi harga yang sebenarnya tidak lama lagi dipasaran.

Spesifikasi Sony Ericsson Xperia Neo:
Jaringan Selular GSM 850 / 900 / 1800 / 1900 (2G)
HSDPA 900 / 2100 (3G)
Dimensi dan berat 11,6 x 5,7 x 1,3 cm
126 gram
Layar LED-backlit LCD touchscreen, 16 juta warna
Ukuran layar 3,7 inci, 480 x 854 piksel - Scratch-resistant surface
- Accelerometer sensor for auto-rotate
- Multi-touch input method
- Sony Mobile BRAVIA Engine
- Proximity sensor for auto turn-off
- Timescape UI
Memori 320 MB (internal)
8GB (storage)
slot memory card hingga 32GB
Konektivitas 3G HSDPA, HSUPA
Wi-Fi 802.11 b/g/n
Bluetooth 2.1
microUSB 2.0
Kamera 8 MP, 3264 x 2448 piksel, autofocus, flash LED
(Video calling, touch focus, geo-tagging, face and smile detection)
Video Ada, 720p@30fps
OS Android v2.3 (Gingerbread)
CPU Qualcomm MSM8255 Snapdragon 1 GHz
Radio Stereo FM
Browser HTML
GPS Ada, A-GPS support
Fitur - Java MIDP 2.1
- Kompas digital
- port HDMI
- Organizer
- Document viewer
- MP3/WMA/WAV/eAAC+ player
- MP4/H.264/WMV player
- Voice command/dial/memo
- TrackID music recognition
- Social network integration
- Predictive text input
Baterai 1500 mAh